Kanji Gen Dalam Ogenki Desuka

ImanSensei.com - Halo kali ini saya lagi menghafal kanji gen di dalam kalimat お元気ですか? (O genki desu ka?) Nah itu ada kanji gen, dimana saya memang lagi belajar menulis dan menghafalkan kanji-kanji, jadi ada beberapa level, dan ada kurang lebih sekitar 2136 kanji kalau kita mau dibilang fasih di dalam bahasa Jepang.

Memang jumlah kanji lebih dari jumlah yang saya sebutkan di atas, tapi menguasai sejumlah kanji tersebut sudah bisa dibilang kita lancar, kita sudah bisa baca korannya Jepang kalau kita menguasai 2136 kanji yang ada.


Arti Ogenki Desuka? (お元気ですか)

Ogenki desuka itu artinya adalah apa kabar? Biasanya kalimat ini diucapkan kalau kita baru bertemu dengan orang. お元気ですか? Nah kemudian kita menjawab dengan genki desu, kalau memang kabar kita baik.

Tapi karena pembahasan kita saat ini bukan membahas arti kalimat ini tapi lebih kepada kanjinya, maka kita lihat saja yuk bentuk kanji gen dalam お元気ですか? di bawah ini,

Kanji Gen Dalam Ogenki Desuka

Nah kalau begitu sekian dulu sharing dari saya mengenai kanji Gen dalam Ogenki desuka. Wassalam.

Comments